Webinar Overcoming Procrastination: Strategi Mengatasi Penundaan
Nabila Isnandini, S.Psi
Mentor Satu Persen
Benefits
Benefits yang kamu dapat:
Worksheet
Tes Psikologi
Materi Kelas
E-Sertifikat
Apa yang akan dipelajari?
- Penyebab psikologis dan emosional dari perilaku menunda-nunda
- Dampak jangka pendek dan panjang dari procrastination
- Teknik manajemen waktu untuk meningkatkan produktivitas
- Strategi kognitif dan perilaku untuk mengatasi penundaan
- Cara membangun kebiasaan kerja yang konsisten dan berkelanjutan
Webinar ini untuk siapa?
Direkomendasikan untuk kamu yang:
- Karyawan dan Profesional yang ingin meningkatkan efisiensi kerja.
- Pelajar dan Mahasiswa yang sering tertekan oleh tenggat waktu tugas.
- Pekerja Remote atau Freelancer yang kesulitan mengatur jadwal dan fokus mandiri.
- Individu yang sedang berjuang melawan kecemasan atau perfeksionisme yang memicu penundaan.
- Manajer atau Pemimpin Tim yang ingin memahami dan membantu anggota timnya yang prokrastinasi.
Apa Kata Mereka
Overcoming Procrastination: Strategi Mengatasi Penundaan
Benefit : Worksheet, Tes Psikologi, Materi Kelas, E-Sertifikat